Signage jarang dibicarakan padahal sangat sering ditemukan di jalan. Signage adalah papan informasi untuk menunjukkan sebuah instruksi atau melakukan promosi. Penggunaan signage ini ditujukan untuk mengomunikasikan sesuatu kepada audiens.